Ujian masuk Seminari St. Yohanes Paulus II Labuan Bajo di Rayon Watunggong diikuti oleh 13 peserta (1 perempuan dan 12 laki-laki) dari tingkat SMA dan SMP yang dengan antusias mengikuti seluruh tahapan ujian sampai pada tahap wawancara. Kita beroda dan berharap agar mereka bisa lulus dalam ujian tersebut.