Guys, tahukah kalian tentang istilah yang dipakai pada pemilihan seorang Paus? Yuk simak narasi singkat ini ya, ditulis secara singkat untuk teman-teman bisa baca dan tahu tentang istilah pemilihan Paus Katolik.
Sifat apostolik berarti bahwa Gereja sekarang mengaku diri sama dengan gereja Perdana, yakni Gereja para rasul. dimana hubungan historis ini jangan dilihat sebagai pergantian orang, melainkan sebagai kelangsungan iman dan pengakuan.
Peristiwa-peristiwa penting yang pernah terjadi merupakan sejarah yang mesti diingat, dikenang sebagai sebuah refleksi dan permenungan akan tatanan kehidupan dunia serta proses mencapai sebuah kebaikan bersama.
Gereja Katolik memiliki tradisi yaitu mendedikasikan bulan-bulan tertentu untuk sebuah devosi yang salah satunya yaitu bulan Mei. Bulan Mei dikhususkan oleh gereja Katolik untuk berdevosi kepada Bunda Maria dan disebut sebagai Bulan Maria.
Perayaan Ekaristi Gereja Katolik terkenal Sakral dan Sangat Suci. Konsekarsi menjadi hal terpenting dan utama dalam seluruh tata Perayaan Ekaristi karena pada saat itulah roti dan anggur akan berubah menjadi Tubuh dan Darah Yesus Kristus.
Tahukah Anda, seluruh dunia hari ini memperingati moment apa? guys, hari ini kita merperingati Hari Kelaparan Sedunia dengan harapan agar kita bisa saling berbelarasa dan berbagi.