Penggunaan warna liturgi sudah digunakan sejak dahulu dalam perayaan Misa dan ibadat lainnya dalam Gereja Katolik. Warna-warna tersebut, sejatinya adalah simbol atau penanda berbagai peristiwa gerejawi, misalnya ada warna liturgi tersendiri untuk hari Natal, Paskah dan lain sebagainya.